Pendaftaran Ma'had L-SIA Tahun 2018-2019 ( Mahir Berbahasa Arab 1 Tahun )

Ma'had L-SIA (Lembaga Studi Islam dan Bahasa Arab)

Menerima Pendaftaran Mahasiswa/i Program pembekalan skill bahasa Arab selama 1 Tahun ajaran ( 2 Semester ), setara Diploma 1.




Kuota Terbatas: 
Laki-laki dan Perempuan.

Persyaratan:
- Calon Mahasiswa adalah Pria dan Wanita.
- Berakhlak baik, santun, dan jujur.
- Bisa membaca Al-Quran sacara baik dan benar (Syarat Mutlak).
- Bersedia mematuhi semua peraturan yang berlaku.
- Melampirkan:
1. Foto Kopi KTP atau Akta Kelahiran.
2. Foto Kopi Ijazah SMU / sederajat.
3. Pas Foto 2x3 sebanyak 2 lembar.
4. Melampirkan surat keterangan/ rekomendasi dari seorang ulama, da'i, atau lembaga yang dikenal.
5. Menyerahkan jaminan belajar berupa uang sejumlah 1 juta rupiah yang akan dikembalikan diakhir masa studi.
*) uang jaminan akan dikembalikan bagi mahasiswa/i yang menyelesaikan masa studi.
**) semua berkas dimasukan kedalam map biru (ikhwan) dan map kuning (akhwat)

Fasilitas Pendidikan: 
- Gedung Milik Sendiri
- Perpustakaan
- Asrama disediakan (terbatas)
- Bahasa pengantar bahasa Arab
- Pengajar lulusan Timur Tengah dan LIPIA Jakarta
- Masjid

Cara Pendaftaran:
- Kirim Pesan via SMS / Whats App dengan format:
Nama Lengkap #Jenis Kelamin #Asal Sekolah #Provins i#TTL
Untuk Whats App/SMS kirim ke: 0852 8204 4141 (Ust. Dzikron)

- Transfer Biaya Pendaftaran Ke No. Rekening
    0126722195 (BNI) a.n Aziz Murtadlo

- Tunggu SMS balasan berisi No. Pendaftaran.
- Bawa berkas – berkas yang diperlukan pada waktu tes.
Catatan: Pendaftaran hanya via SMS atau Whats App, Tidak ada proses pendaftaran langsung di kantor L-SIA, kecuali pada hari Ujian Seleksi.

Biaya Pendidikan Selama Belajar:
- Biaya Pendaftaran : Rp. 100.000,-
- Biaya Administrasi dan Buku-buku : Rp. 3.000.000,-
- Biaya Konsumsi Per Bulan Untuk Mahasiswa/i : Disesuaikan masing – masing.
*) Biaya Administrasi bisa dicicil selama satu semester

Agenda Penerimaan Mahasiswa/i Baru L-SIA 2016
- Awal Pendaftaran : 17 Mei 2018 - 15 Juli 2018
- Ujian Seleksi (Lisan dan Tulisan) : 16 Juli 2018
- Pengumuman Hasil Seleksi : 17 Juli 2018
- Daftar Ulang : 17 Juli 2018
- Kuliah Perdana Mahasiswa : 18 Juli 2018

Lokasi Gedung Kampus L-SIA:
Jl. Raya Ratna, GG. HM. Idrus IIA, RT 01/01 Kelurahan Jati Kramat
Kota Bekasi - Jawa Barat ( Masuk melalui gerbang perumahan taman cikunir mediterania/ fresh market cikunir )

Sebaran Alumni:

Universitas Islam Madinah, Universitas Al-Azhar Kairo, LIPIA Jakarta, International Islamic University of Sudan, Ar-Rayyah Sukabumi, STDI Imam Syafi'i Jember, dll. 

 

Keterangan lebih lanjut, hubungi Ust. Muhammad Dzikron, Lc:

Whatsapp/Telp/SMS: 0852 8204 4141

Lsiabekasi@gmail.com

 

Silahkan sebarkan, semoga ada yang jadi orang berilmu dengan perantara anda. Syukran.


Belum ada Komentar untuk "Pendaftaran Ma'had L-SIA Tahun 2018-2019 ( Mahir Berbahasa Arab 1 Tahun )"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel